Kepribadian seseorang menimbulkan bau badan yang berbeda pada tubuhnya. Ketika tubuh merespon sesuatu pun juga kadang menimbulkan bau dengan identitas tersendiri. Misalnya, pada orang yang sedang diserang rasa gugup dan panik, ternyata punya bau badan yang sedikit lebih menyengat. Kelenjar keringat juga akan terangsang untuk mengeluarkan keringat secara berlebih.
Hubungan antara kepribadian dan bau badan ini dipelajari oleh ilmuwan yang penelitiannya dimuat pada European Journal of Personality. Sejumlah relawan diminta untuk memberikan respon terhadap bau pakaian, dan menebak kepribadian dari orang yang pakaiannya dijadikan sampel itu.
Untuk memperkuat “aroma”, sampel pakaian sengaja tidak dicuci selama tiga hari. Selain itu, pakaian tersebut sebelumnya penuh dengan keringat sang pemilik. Sehingga, tingkat bau jadi semakin menyengat.
Inilah jawabannya. Setelah relawan mengendus baju kotor itu dan memberikan responnya, ternyata banyak di antara mereka yang benar menebak kepribadian sang pemilik baju. Syaraf neurotik pembau mereka berhasil memprediksi sifat pemilik baju yang fungky, ekstrovert, atau kecenderungan pada dominan sifat tertentu.
Dengan hasil ini, maka ada hubungan antara emosi dan bau badan. Emosi punya andil kuat dalam memberikan bau di keringat seseorang. Namun, dalam studi lain, bau keringat juga bisa dipengaruhi oleh hormon. Misalnya, kelenjar keringat berada di lokasi tempat produksi hormon testosteron sehingga Sumber
Tidak ada komentar:
Posting Komentar